Kelebihan Kulkas Samsung

Advertisement
Kelebihan Kulkas Samsung - Di pasar Indonesia ada puluhan produsen kulkas dengan ratusan produk. Masing-masing pounya brand dan juga produknya masing-masing. Bayangkan jika anda harus memilih mana yang terbaik dari ke sekian brand dan produk lemari es tersebut, pasti agak sedikit membingungkan. Kali ini penulis ingin berbagi tentang kelebihan dari kulkas samsung. Kulkas atau lemari es samsung punya beberapa kelebihan yang membedakannya dengan merk lain. Penasaran? Simak alasannya di bawah ini.

berbagai kelebihan kulkas samsung

Brand Terkenal

Semua pembaca pasti tahu perusahaan asal korea dengan brand samsung telah diterima dan diketahui oleh hampir seluruh dunia. Samsung dikenal sebagai salah satu perusahaan penghasil peralatan rumah tangga dengan fakta yang tak terbantahkan bahwa ia telah mampu menghasilkan banyak produk berkualitas dan layanan pasca beli yang memuaskan. Salah satu segmen produknya yang paling laku di Indonesia adalah kulkas samsung. Jadi dapat dipastikan tidak hanya merk kulkasnya saja yang terkenal tapi di sana ada jaminan produk dan layanan yang nomor wahid.

Produk Hi-Tech

Kelebihan dari kulkas samsung lainnya adalah produknya yang memiliki technologi high-tech. Selama ini samsung memproduksi dua jenis "kulkas", kulkas sendiri dan refrigerator (pendingin). Kukas digunakan untuk menyimpan bahan makanan (keperluan rumah tangga) sedangkan refrigrator khusus untuk pendingin. Banyak kulkas samsung dilengkapi dengan teknologi energy star compliant yang tidak hanya bisa menghemat listrik tapi juga menghemat waktu pendinginan. Bahkan di beberapa kulkasnya yang lebih canggih ada alarm otomatis yang akan berbunyi jika pintu kulkas terbuka terlalu lama.

Dua Sistem Pendingin

Tahukah pembaca, dalam kulkas samsung ada dua jenis sistem pendinginan yang berbeda. Sistem Pendinginan yang pertama adalah untuk freezer (membuat es atau mendinginkan daging). Pada sistem pendinginan ini dibuat kering karena kondisi kering cocok untuk freezer. Sistem pendinginan yang kedua adalah untuk di luar freezer kulkas. Sistem pendinginan ini menjaga kadar uap air dalam kulkas pada tingkat terntu sehingga sayuran dan buah yang disimpan di kulkas masih tetap segar meski disimpan dalam waktu yang cukup lama. Kedua sistem pendinginan tersebut di pisah sesuai kebutuhan di masing-masing tempat.

Awet

Kelebihan kulkas samsung lainnya adalah awetnya. Kulkas ini terbuat dari bahan-bahan dan komponen pilihan yang di desain untuk mampu bertahan sampai dengan puluhan tahun. Anda tidak perlu khawatir jika ada kerusakan, samsung menyediakan layanan service produk mereka di Indonesia.

Itulah tadi sharing penulis tentang beberapa kelebihan dari kulkas samsung. Jika anda belum percaya silhkan buktikan sendiri. Samsung tidak hanya bisa membuat gadget android super cangggih atau TV LCD yang mengagumkan, tapi ia bisa memberikan sebuah kulkas premium di dapur anda. Selamat mencoba.
Advertisement
Kelebihan Kulkas Samsung | Admin Rent Kahoot | 5