Harga Ban Bridgestone 2014 Untuk Mobil Kesayangan Anda

Advertisement
Kendaraan merupakan suatu komoditas penting dalam kehidupan sekarang ini. Salah satunya adalah kendaraan beroda empat atau disebut mobil. Mobil diperlukan untuk mobilitas aktivitas anda sehari-hari baik itu untuk kepentingan anda, perusahaan anda ataupun mata pencaharian anda. Seiring dengan waktu, ban pada mobil mulai mengalami penipisan yang bisa disebabkan karena lama atau seringnya pemakaian. Sehingga anda harus mengganti ban mobil tersebut. Untuk anda yang mencari ban mobil dengan merek Bridgestone, tentu mencari jenis dan harga ban Bridgestone yang tepat. Untuk itu, berikut adalah beberapa jenis ban asal Bridgestone yang akan kami ulas secara satu persatu.

harga ban bridgestone untuk mobil kesayangan

  1. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 50) 215/50 VR17, memiliki lebar telapak ban 215 mm dengan ketebalan ban 50% dari lebar telapak ban. Ban dengan tipe pola Radial dan diameter 17 inchi tersebut memiliki kecepatan maksimal 240 km/jam dan harga Rp 1.285.000
  2. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 205/60 VR16 memiliki lebar telapak ban 205 mm dengan ketebalan ban 60% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter velg 16 inchi dan ambang batas kecepatan 240 km/jam. Harganya adalah Rp 1.200.000
  3. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 225/60 VR15, memiliki lebar telapak 225 mm dengan ketebalan ban 60% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter velg 15 inchi dan batas kecepatan 240 km/jam. Harganya adalah Rp 1.189.000
  4. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 205/60 VR16, memiliki lebar telapak 205 mm dengan ketebalan ban 60% dari telapaknya. Pola yang digunakan berupa Radial dengan diameter 16 inchi dan batas kecepatan 240 km/jam. Harganya adalah Rp 1.079.000
  5. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 195/60 VR15, memiliki lebar telapak 195 mm dengan ketebalan ban 60% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter velg 15 inchi dan batas kecepatan 240 km/jam. Harga ban Bridgestone ini adalah Rp 1.031.000
  6. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 175/60 HR13, memiliki lebar telapak 175 mm dengan ketebalan ban 60% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter velg 13 inchi dan batas kecepatan 210 km/jam. Harganya adalah Rp 723.000
  7. Bridgestone Turanza AR-10 (Seri 60) 165/60 HR13, memiliki lebar telapak 165 mm dengan ketebalan ban 60% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter 13 inchi dan kecepatan sampai 210 km/jam. Harganya adalah Rp 667.000
  8. Bridgestone Techo T-370 (Seri 70) 175/70 SR12, memiliki lebar telapak 175 mm dengan ketebalan 70% dari lebar telapak ban. Pola yang digunakan adalah pola Radial dengan diameter 12 inchi dan kecepatan hingga 180 km/jam. Harganya adalah Rp 484.000
Merk Bridgestone merupakan salah satu pabrikan otomotif (ban) yang terbesar di dunia. Perusahaan yang didirikan oleh Shojiro Ishibashi  ini sudah lama berkecimpung dalam pasar ban mobil di Indonesia. Pilihlah tipe ban yang sesuai dengan tipe mobil  anda. Pastikan anda mendapatkan ban yang tepat dan safe demi kenyamanan dan keselamatan perjalanan anda. Demikian beberapa info harga ban Bridgestone di daerah Jabodetabek. Harga di daerah lain bisa saja berbeda. Bagaimana cara memilih ban yang tepat? simak di tips memilih ban ala pasar-harga.blogspot.com.

Advertisement
Harga Ban Bridgestone 2014 Untuk Mobil Kesayangan Anda | Admin Rent Kahoot | 5